Pencarian

Selasa, 21 Oktober 2008

Belajar PHP_Login

Pernahkan rekan-rekan semua melihat tampilan login seperti pada login buat windows? Jika pernah, mungkin rekan-rekan penasaran bagaimana cara membuatnya. Untuk membuatnya, Caranya cukup mudah. Kuncinya terletak pada Header. Header dalam PHP mempunyai fungsi yang banyak sekali dan bisa diotak-atik. Baiklah, saya akan menjelaskan cara membuatnya.

Buat file dengan nama index.php lalu ketikkan script berikut :

if (!isset($_SERVER['PHP_AUTH_USER'])) {
header('WWW-Authenticate: Basic realm="Login ala Cpanel"');
echo 'Anda membatalkan login !';
exit;
} else {
echo "Memasukkan username {$_SERVER['PHP_AUTH_USER']}.
";
echo "dan password {$_SERVER['PHP_AUTH_PW']}.
";
}
?>

Sedikit penjelasan script diatas :
If(!isset artinya jika variabel PHP_AUTH_USER belum/tidak diisi, maka akan tampil kotak dialog
login. Dan jika diisi, maka akan tampil username dan password yang anda masukkan.
Bagaimana ? Cukup mudah bukan ? Selamat membuat login yang keren

Tidak ada komentar: